Pilihan Warna ‘Aesthetic’ Cocok untuk Kamar Anda : Ada Efek Psikologinya Juga Loh

Kamis 19-10-2023,13:00 WIB
Reporter : Neni Anggraeni
Editor : Peri Haryadi

Pink melambangkan warna keceriaan dan dan kreativitas. Warna ini cocok kamu jadikan untuk kamar si kecil, karena bisa memberi efek yang kreativitas dan keceriaan.

Selain itu warna pink juga memberikan kesegaran pada mental. Kamu bisa memilih warna dusty pink atau pink pastel, untuk mewarnai kamar si kecil atau kamar pribadi agar terkesan simple dan estetik.

BACA JUGA:10 Warna Cat Pembawa Hoki Menurut Feng Shui, Bikin Rezeki Bisnis Lancar, Aplikasikan di Ruang Kerja Anda!

4. Hijau

Warna hijau ini, dapat membantu memberikan efek yang tenang dan damai karena tidak memberikan banyak rangsangan kepada otak. Hijau juga memberikan kesan yang sejuk, sehingga cocok sekali dijadikan warna kamar kamu.

Kamu bisa memilih hijau pastel atau hijau emerald agar warna kamar elegan. Menurut psikologi, warna hijau juga bisa memberikan efek kesehatan mental bagi orang yang melihatnya.

5. Orange atau Jingga

BACA JUGA:Wow! Ini Dia, 10 Orang Terbanyak Sumbangkan Darah di Kota Bengkulu: Sampai 100 Kali Donor

Warna orange atau jingga dapat memberikan efek kehangatan di ruangan pribadi kalian. Warna jingga ini juga memberikan efek kebahagiaan. 

Sehingga kita bisa mempertimbangkan warna ini untuk menjadikan warna orange sebagai warna kamar.

6. Abu-abu

Abu-abu ini bisa memberikan kesan mewah dan elegan untuk ruangan kamar tidur kamu, selain itu warna ini juga memberikan efek tenang dan damai. 

BACA JUGA:Tersedia 134 Kantong, Terbanyak Golongan Darah O Sebanyak 80 Kantong

Warna ini juga menjadi pilihan yang bagus karena warna ini netral dan bisa dipasangkan dengan warna dekor yang lain.

7. Kuning

Yang terakhir warna kuning. Warna kuning ini bisa meningkatkan mood. 

Kategori :