Unik! Sulit Diucap dan Diingat, Inilah Nama-nama Penyakit Terpanjang di Dunia

Jumat 29-12-2023,08:49 WIB
Reporter : Hendri Saputra
Editor : Febi Elmasdito

BENGKULU, RAKYATBENGKULU.COM - Di dunia ini banyak sekali hal-hal unik yang terjadi disekitar kita, salah satunya seperti nama-nama Penyakit berikut ini yang memiliki nama terpanjang di dunia.

Berdasarkan dari beberapa sumber mengatakan, kalau ada nama penyakit yang pelafalannya saja begitu sulit, dan juga untuk dituliskan.

Dimana penamaan penyakit tersebut dikarenakan berbagai alasan yang salah satu penyebabnya ialah nama penyakit itu diambil dari nama virus atau bakteri penyebab dari penyakit tersebut.

Terdapat beberapa nama penyakit terpanjang di dunia, antara lain:

BACA JUGA:Sering Buang Air Kecil Bisa Jadi Gejala Penyakit Batu Ginjal, Jangan Abaikan!

1. Pneumonoultramicroscopicsilicovolcanoconiosis

Kata ini merupakan kata terpanjang di dunia sekaligus nama penyakit terpanjang yang pernah ada sampai saat ini.

Diketahui Pneumonoultramicroscopicsilicovolcanoconiosis merupakan penyakit paru-paru yang diakibatkan seseorang menghirup silika yang sangat halus atau debu kuarsa, karena itulah menyebabkan peradangan di paru-paru.

Karena masuknya benda asing yang tipis tersebut ternyata menyebabkan luka pada lapisan paru-paru, dan mengakibatkan seseorang mengeluarkan udara dari paru-parunya sekaligus darah ke dalam rongga paru-paru.

BACA JUGA:4 Khasiat Konsumsi Jambu Biji Sebagai Obat Penyakit, Bisa Redakan Flu dan Batuk

2. Hippopotomonstrosesquippedaliophobia

Diketahui Hippopotomonstrosesquippedaliophobia merupakan ketakutan pada kata-kata yang panjang.

Berdasarkan American Psychiatric Association secara resmi tidak mengakui phobia ini.

3. Pseudopseudohypoparathyroidism

BACA JUGA:Kaya Nutrisi, Belut Bisa Menurunkan Risiko Penyakit Jantung dan Stroke

Kategori :