Luar Biasa! Mata Jadi Lebih Sehat, 5 Buah Ini Miliki Kandungan Vitamin A Tinggi

Kamis 04-01-2024,13:41 WIB
Reporter : Hendri Saputra
Editor : Heri Aprizal

Vitamin A dalam buah pepaya ini berbentuk beta karoten, yaitu provitamin A.

Selain itu vitamin A pada buah pepaya juga memiliki kandungan nutrisi lain yang bermanfaat, seperti vitamin C, B6, serat, dan juga kalium.

Diketahui buah pepaya juga dapat mengatasi gangguan pencernaan seperti sembelit dan juga perut kembung.

BACA JUGA:5 Manfaat Konsumsi Pare untuk Kesehatan Tubuh, Jaga Kesehatan Mata Hingga Melawan Kanker

3. Buah Jambu Biji

Buah Jambu biji merupakan buah tropis yang sering dijadikan sebagai jus. 

Buah Jambu Biji ini kaya akan nutrisi termasuk vitamin A. didalam 100 gram buah jambu biji, ada 250 mcg vitamin A.

Dimana jumlah ini setara dengan 35 persen kebutuhan harian vitamin A.

Di dalam buah jambu biji, vitamin A ini berbentuk beta-karoten yang mana nantinya, beta-kartoten dapat diubah menjadi vitamin A oleh tubuh.

Selain itu Vitamin A pada jambu biji daoat membantu produksi pigmen yang berperan dalam penglihatan pada malam hari.

Buah jambu biji ini juga memiliki kandungan berbagai nutrisi lain, seperti vitamin C, vitamin B, serat, dan juga  kalium.

BACA JUGA:5 Manfaat Konsumsi Sayur Bayam untuk Kesehatan, Jaga Kesehatan Mata Hingga Obati Asma

4. Buah Semangka

Buah Semangka mempunyai kandungan vitamin A yang tinggi. Di dalam 100 gram semangka ini terkandung 259 mcg vitamin A.

Adapun jumlah ini setara dengan 37 persen kebutuhan vitamin A harian untuk orang dewasa.

Buah semangka juga memiliki kandungan kalium, magnesium, vitamin B, dan juga vitamin C.

Kategori :