BENGKULU, RAKYATBENGKULU.COM - Provinsi Jawa Barat adalah salah satu provinsi di Pulau Jawa yang memiliki suhu dan udara yang dingin.
Provinsi Jawa Barat adalah daerah yang banyak memilki dataran tinggi, maka tidak heran Provinsi Jawa Barat banyak memiliki keindahan alamnya.
Tidak hanya wisatanya yang indah dan juga populer, Provinsi Jawa Barat ini juga mempunyai fakta unik yang perlu di ketahui, antara lain:
BACA JUGA:Rekomendasi 9 Sekolah Kedinasan di Provinsi Jawa Barat, Lulusan SMA Sederajat Merapat
1. Mempunyai Peneropongan Tertua di Indonesia
Fakta unik pertama dari Provinsi Jawa Barat ialah mempunyai peneropongan tertua di Indonesia yaitu Observatorium Bosscha, dimana Observatorium Bosscha ini berada di utara Provinsi Jawa Barat.
Adapun Observatorium Bosscha telah di tetapkan sebagai cagar budaya oleh pemerintah di tahun 2004 lalu.
Pada saat ini Observatorium Bosscha yang dibangun di masa Hindia Belanda ini menjadi tempat penelitian astronomi dan mahasiswa FMIPA Institut Teknologi Bandung.
BACA JUGA:Nikmat dan Populer di Nusantara, Inilah 7 Makanan Tradisional Khas Jawa Barat yang Menarik Dicoba
2. Mempunyai Waduk Terbesar di Indonesia
Fakta unik berikutnya Provinsi Jawa barat ini mempunyai waduk terbesar di Indonesia yang bernama Waduk Jatiluhur.
Adapun Waduk Jatiluhur ini berada di Kabupaten Purwakarta, Waduk Jatiluhur mempunyai luas sekitar 4,5 ribu Km persegi yang di resmikan oleh Presiden Soeharto.
Diketahui Waduk Jatiluhur ini memiliki fungsi sebagai irigasi ke sawah-sawah masyarakat dan juga dimanfaatkan sebagai tenaga listrik.
BACA JUGA:Soal Kopi ! Perkebunan Pertama Kali dan Minum Kopi Asli Tanaman Indonesia, Orang Jawa Barat
3. Kuliner Rujak Kangkung