Wow! Ini Dia 9 Manfaat Kayu Manis, Baik untuk Penderita Penyakit Ini

Minggu 21-01-2024,10:01 WIB
Reporter : Rizky Nova Amelia
Editor : Heri Aprizal

Selain itu, bumbu rempah ini juga mengandung berbagai macam zat fitonutrien, yaitu bahan kimia atau senyawa alami yang dihasilkan oleh tumbuhan untuk memberikan warna, rasa, dan aroma ke dalam makanan.

Berikut zat fitonutrien yang terkandung di dalam tanaman kayu manis adalah Katekin, Epikatekin, Beta-karoten, Cineole, Eugenol, Keton, Tanin, Fenol, Alpha-pinene, Aldehydes.

Berbagai Manfaat Kayu Manis

Sejumlah manfaat kesehatan terdapat dalam kayu manis yang sayang jika dilewatkan, di antaranya adalah membantu menurunkan berat badan.

Kemudian, mengendalikan kadar gula darah pada penderita penyakit diabetes, mencegah infeksi gigi dan mulut, hingga meminimalkan risiko penyakit kardiovaskular. Berikut adalah penjelasan lengkapnya.


Tidak hanya menambah cita rasa makanan, namun ada berbagai macam manfaat kayu manis untuk kesehatan tubuh yang jarang diketahui.--Foto: Freepik.com/ freepik

BACA JUGA:7 Manfaat Luar Biasa Campuran Air Kelapa dan Madu untuk Kesehatan Tubuh

1. Membantu Menurunkan Berat Badan

Manfaat kayu manis yang pertama adalah dapat membantu menurunkan berat badan.

Senyawa yang terkandung di dalam kayu manis dapat membantu meningkatkan proses metabolisme sehingga dapat memaksimalkan pembakaran lemak di dalam tubuh.

Selain itu, tanaman rempah ini juga dipercaya dapat membantu mengendalikan nafsu makan serta mengoptimalkan proses pencernaan lemak dan karbohidrat di dalam tubuh.

BACA JUGA:Manfaat Konsumsi Bunga Pepaya untuk Kesehatan, Bisa Obati Demam Hingga Turunkan Kolesterol

2. Meredakan Nyeri Haid

Manfaat mengonsumsi rebusan kayu manis berikutnya yaitu dapat meredakan nyeri haid.

Hal ini dikarenakan kayu manis mengandung senyawa yang bersifat antispasmodik sehingga dapat memberikan efek relaksasi pada otot rahim yang berkontraksi selama periode menstruasi.

3. Menjaga Daya Tahan Tubuh

Kategori :