Cobalah untuk tanyakan pendapatnya tentang mengenai suatu masalah dan dengarkan dengan baik.
Ketika Anda tidak setuju tentang suatu masalah, ini adalah kesempatan yang besar untuk anak belajar bagaimana cara berdiskusi dan mengutarakan pendapatnya, serta mendengarkan pendapat orang lain.
6. Berikan Pujian
Apabila Anda sangat mudah untuk mengomel pada anak ketika mereka melanggar suatu aturan atau ketika mereka tidak mengerjakan tugas.
Maka jadikanlah untuk memberi pujian sebagai sesuatu yang cukup mudah juga, terutama apabila anak berhasil melakukan sesuatu yang baik.
Memberi pujian juga merupakan salah satu cara mendidik anak perempuan supaya lebih mandiri.
Apabila anak berhasil melakukan tugas-tugas yang kecil sendiri, berikanlah ia pujian.
Sehingga akan membuatnya semangat untuk bisa jadi lebih mandiri dan melakukan hal yang baik.
Nah, itulah beberapa cara untuk mendidik anak perempuan supaya menjadi lebih mandiri.
Semoga dengan informasi ini bermanfaat untuk anda sebagai orang tua.