Wow! Modal Uang 7000 Rupiah Mobil Bisa Kinclong Dalam Sekejap, Ini Rahasianya

Selasa 20-02-2024,21:00 WIB
Reporter : Neni Anggraeni
Editor : Febi Elmasdito

Baking soda memiliki bahan dasar mineral, yang mengabungkan dengan keasaman, sehingga terbentuklah karbondioksida.

Hal tersebutlah yang dapat membantu kita membersihkan mobil dan mengangkat noda-noda bandel di mobil.

Anda mungkin juga bertanya-tanya, apakah memungkinkan untuk mendapatkan mobil kinclong hanya dengan menggunakan baking soda? 

BACA JUGA:Dijamin Kinclong! Cara Mudah Mengatasi Jamur Kaca Mobil: Sabun Sunlight dan Bubuk Citrun

Jawabannya adalah iya! Berikut adalah langkah-langkahnya:

1. Persiapan

Siapkan baking soda, air bersih, dan beberapa kain mikrofiber.

2. Buat Pasta

Campurkan baking soda dengan sedikit air untuk membuat pasta kental.

3. Aplikasi Pasta

Oleskan pasta baking soda ke permukaan body mobil yang kotor menggunakan kain mikrofiber. 

Gosok perlahan dengan gerakan melingkar untuk menghilangkan kotoran dan noda.

BACA JUGA:Cari Mobil Bekas, Berikut Rekomendasi Harga Rp 50 Jutaan, Tapi Kamu Tetap Bisa Gaya

4. Bilas dan Keringkan

Setelah membersihkan seluruh permukaan, bilas body mobil dengan air bersih dan keringkan dengan kain mikrofiber bersih.

5. Tambahan Kilau (Opsional)

Kategori :