8. Kopi Kintamani
Selanjutnya ada Kopi Kintamani adalah jenis kopi yang berasal dari Kintamani Provinsi Bali, adapun Ciri khas dari kopi Kintamani ini yaitu adanya rasa pahit sekaligus bercita rasa jeruk.
BACA JUGA:Petani Kopi Temukan Rafflesia Mekar di Dekat Kebun Kopi Trans Derati Kota Padang Rejang Lebong
Diketahui cita rasa itu berasal karena petani kopi di Kintamani bertetangga dengan kebun jeruk sehingga ada aftertaste segar pada kopi Kintamani.
9. Kopi Flores Bajawa
Berikutnya ada Kopi Flores Bajawa salah satu jenis kopi yang ditanam di Kabupaten Ngada, Flores Provinsi Nusa Tenggara Timur.
Diketahui Kopi Flores Bajawa ini mempunyai ciri khas rasa nutty atau kacang-kacangan serta karamel, selain itu memiliki teksturnya kental dengan sensasi sedikit asam namun masih aman di lambung.
10. Kopi Wamena
Yang terakhir ada Kopi Wamena yang berasal dari Lembah Baliem yang berada di ketinggian 1.200 hingga 1.600 mdpl, diketahui kopi ini termasuk dalam jenis kopi arabika.
Kopi Wamena ini diketahui mempunyai rasa unik dengan aroma cokelat dan juga floral.
Nah itulah tadi 10 nama kopi yang populer pada beberapa daerah di Indonesia, semoga informasi ini bermanfaat.