1. Berjalan dengan Pede (Percaya Diri)
Pede itu kunci! Jalan dengan langkah yang mantap dan kepala tegak.
Orang yang terlihat percaya diri cenderung kurang menjadi target cat calling.
2. Tampilkan Ekspresi Tegas
Saat berjalan sendiri, usahakan untuk selalu tampil dengan ekspresi wajah yang tegas dan percaya diri.
BACA JUGA:Wow! Ada Pembalut Wanita Ramah Lingkungan, Terbuat dari Bahan Serat Pohon Pisang
Penampilan yang percaya diri sering kali dapat mengurangi kemungkinan Kamu menjadi target cat calling.
3. Gunakan Headset (Tapi Tetap Waspada)
Mendengarkan musik atau podcast lewat headset bisa membantu mengurangi kemungkinan kamu mendengar komentar yang tidak diinginkan.
Tapi tetap waspada ya, jangan sampai tidak sadar dengan keadaan sekitar.
BACA JUGA:Wow! Ada Pembalut Wanita Ramah Lingkungan, Terbuat dari Bahan Serat Pohon Pisang
4. Pilih Rute yang Ramai
Kalau bisa, pilih rute jalan yang ramai dan terang. Hindari jalan-jalan sepi atau gelap.
Jalanan yang ramai membuatmu lebih aman karena banyak saksi mata.
5. Berpura-pura Menelepon
Cara ini bisa jadi trik jitu! Berpura-puralah menelepon teman atau keluarga.