4 Resep Mie Kwetiau Lezat dan Gurih, Praktis dan Gampang Dibuat!

Sabtu 25-05-2024,20:37 WIB
Reporter : Apriyan Doni
Editor : Febi Elmasdito

- Kaldu jamur, garam secukupnya.

Bumbu ulek:

- 2 siung bawang putih.

- 6 buah cabai merah keriting.

- Sejempol terasi.

Cara membuat:

BACA JUGA:3 Resep Camilan yang Lezat Berbahan Dasar Labu Kuning, Gampang Dibuat di Rumah!

- Tuang minyak sedikit, lalu masukkan telur kocok dan oseng hingga matang lalu angkat.

- Kemudian tuang minyak lagi, lalu tumis bumbu ulek hingga harum, lalu tuang air secukupnya tunggu sampai mendidih.

- Selanjutnya masukkan semua bahan menjadi satu kecuali kwetiau, lalu aduk-aduk dan tambahkan garam, kaldu jamur serta sedikit gula.

- Setelah udang berubah warna lalu masukkan kwetiaunya sambil diaduk, dan tes rasa lalu angkat dan sajikan.

2). Resep Kwetiau Kuah Pedas

Bahan:

- 200 gr kwetiau.

- 3 buah sosis sapi.

- 3 buah bakso sapi.

Kategori :