8 Manfaat Daun Pandan untuk Kesehatan, Salah Satunya Bisa Menghilangkan Ketombe

Minggu 16-06-2024,11:52 WIB
Reporter : Hellen Yuliana
Editor : Febi Elmasdito

8. Mengatasi Insomnia 

Insomnia kerap menjadi musuh besar bagi banyak orang karena tubuh tak bisa beristirahat, meski sudah merasa lelah beraktivitas keesokan harinya pun jadi tidak optimal karena terlalu lelah terjaga semalaman.

BACA JUGA:Pemangku Jabatan Jangan Tutup Mata, Bunyi Spanduk di Jalan Rusak Curup-Muara Aman

Ternyata daun pandan mengandung senyawa alkaloid yang dapat memberikan efek menenangkan otot tubuh sehingga daun pandan cocok untuk mengatasi masalah tidur atau insomnia.

Efek tenang dapat membuat kamu lebih mudah tidur. Untuk mendapatkan manfaat daun pandan seduh daun pandan dengan air panas, lalu campurkan dengan satu sendok teh madu.

Itulah berbagai manfaat dari daun pandan, semoga informasi ini bermanfaat untuk Anda.

Kategori :