Lebih Mandiri: 10 Manfaat Mengajarkan Menabung Sejak Dini bagi Tumbuh Kembang Anak

Kamis 20-06-2024,09:17 WIB
Reporter : Rizky Nova Amelia
Editor : Heri Aprizal

Anak sejak dini yang diajarkan menabung mejadikan mereka mengerti pentingnya menetapkan tujuan dan bekerja keras untuk mencapainya sejak dini.

Cara ini dapat dijadikan memotivasi bagi mereka untuk merencanakan dan mencapai target.

Baik dalam keuangan maupun aspek lain dalam kehidupan.

BACA JUGA:Orangtua Wajib Tahu! Ini 11 Manfaat Sering Memeluk Anak

10. Memahami pentingnya dana darurat

Mengajarkan anak menabung sejak dini juga dapat menjadikan anak memahami pentingnya dana darurat.

Caranya dengan memberikan pemahaman kepada anak bahwa di masa depan banyak hal yang tidak terduga dan dapat terjadi kapan saja.

Kategori :