3 Resep Masakan Serba Jamur Grigit yang Lezat, Ada yang Ditumis hingga Berkuah

Senin 01-07-2024,20:39 WIB
Reporter : Apriyan Doni
Editor : Febi Elmasdito

- 2 cm jahe, cincang halus

- 1/2 sendok teh terasi bakar

- Garam secukupnya

- Gula secukupnya

- Minyak untuk menumis

BACA JUGA:3 Resep Olahan Rumput Laut yang Menyehatkan, Ada Varian Sup hingga Keripik

BACA JUGA:Resep Ayam Geprek Cabe Ijo, Pedas dan Gurih Berpadu dan Dijamin Nampol

Bumbu Halus:

- 5 butir bawang merah

- 3 siung bawang putih

- 3 buah cabai merah besar atau sesuai selera

 Cara Memasak:

- Tumis bumbu halus (bawang merah, bawang putih, dan cabai merah) dengan sedikit minyak sampai harum dan matang.

- Masukkan jahe, bawang putih cincang, terasi bakar, daun salam, daun jeruk, serai, dan lengkuas ke dalam tumisan bumbu halus. Aduk-aduk sebentar sampai harum.

- Tambahkan potongan jamur grigit ke dalam tumisan bumbu. Aduk rata dan masak sebentar sampai jamur mulai layu.

- Setelah jamur layu, tuangkan santan ke dalam wajan. Aduk rata dan biarkan mendidih dengan api sedang.

Kategori :