Langkah-langkah Pengaplikasian Sekam Bakar dan Manfaatnya untuk Tanaman

Selasa 23-07-2024,16:35 WIB
Reporter : Apriyan Doni
Editor : Febi Elmasdito

BENGKULU, RAKYATBENGKULU.COM - Sekam adalah lapisan pelindung dari bulir-bulir padi yang mana banyak kita dijumpai dalam bentuk limbah.

Sekam ini juga bisa kita jumpai hampir di semua tanaman yaitu biji-bijian atau pun rumput-rumputan.

Dimana dalam penerapannya, sekam padi tersebut dimanfaatkan sebagai campuran untuk pakan ternak maupun dibakar untuk dijadikan media tanam.

Sekam padi dengan banyak keunggulan dapat Anda temukan seperti di sawah-sawah dan di penggilingan padi usai dipanen dan dijadikan beras.

Sekam bakar adalah hasil dari pembakaran sekam padi di atas tungku pembakaran atau dibakar secara langsung dalam jangka waktu tertentu hingga sekam padi akan menjadi berwarna hitam. 

Warna hitam yang berasal dari pembakaran dan tidak sempurna karena adanya penyiraman air terhadap bara sekam sebelum bara menjadi abu.

Dan hasil pembakaran tersebut dapat Anda manfaatkan sebagai sekam bakar yaitu untuk media tanam.

BACA JUGA:Maling Bobol Konter Ponsel di Pematang Gubernur Bengkulu, 21 Handphone Digondol, Kerugian Capai 44 Juta Lebih

BACA JUGA:Perbedaan Mengolah Sekam Padi Biasa dan Sekam Padi Bakar, Wajib Tahu Bagi yang Suka Berkebun

Sekam padi bakar sering dimanfaatkan untuk proses penggemburan tanah, untuk mengikat unsur hara dari tanaman, sekam bakar tentu juga dapat memperbaiki tingkat keasaman dari tanah.

Kandungan dari silika yang terdapat pada sekam bakar tentu akan memperkuat daun tanaman sehingga daun-daun akan menjadi lebih tegak dan memperkuat tanaman serta juga dapat mendorong perkembangan sel-sel tanaman tersebut.


Langkah-langkah Pengaplikasian Sekam Bakar dan Manfaatnya untuk Tanaman--Instagram.com/ nurohmad_al_faiz

Nah, kali ini Rakyatbengkulu.com telah merangkum dari berbagai sumber, tentang langkah-langkah pengaplikasian sekam bakar dan manfaat dari sekam bakar, sebagai berikut ini:

Langkah-langkah Pengaplikasian Sekam Padi Bakar

- Penentuan Jumlah yang Diperlukan

Kategori :