Aneka Resep Mie Goreng Enak Ala Rumahan, Cocok Disajikan untuk Santapan Keluarga

Jumat 26-07-2024,19:47 WIB
Reporter : Apriyan Doni
Editor : Febi Elmasdito

- 1 sendok teh kecap asin

- 1 sendok teh minyak wijen

- Garam dan merica secukupnya

- Minyak untuk menumis

Cara membuat:

BACA JUGA:Destinasi Wisata Air di Pulau Pramuka Bisa Jadi Pengalaman Snorkeling yang Seru, Lokasinya di Sini

BACA JUGA:Cara Membersihkan Kotoran Telinga dengan Benar dan Manfaat Membersihkan Kotoran Telinga pada Anak

- Panaskan sedikit minyak dalam wajan. Tumis bawang putih dan bawang merah hingga harum.

- Masukkan wortel, paprika, dan kol. Tumis hingga sayuran mulai layu.

- Kemudian tambahkan mie yang sudah direbus ke dalam wajan. dan aduk rata dengan sayuran.

- Tambahkan kecap manis, saus tiram, kecap asin, dan minyak wijen (jika menggunakan). Aduk hingga semua bahan tercampur rata dan mie terasa bumbu.

- Sesuaikan dengan rasa dan menambahkan garam dan merica sesuai selera.

- Terakhir, tambahkan irisan daun bawang, aduk sebentar, dan sajikan selagi hangat.

3. Resep Membuat Mie Goreng Bakso Sosis

Bahan-bahan:

BACA JUGA:Ramalan Bisnis Shio Ayam, Anjing, dan Babi di Tahun Ular Kayu 2025: Peluang dan Tantangan

Kategori :