Fakta Unik Ribbon Worm, Cacing Pita yang Lontarkan Organ Khusus Seperti Jaring untuk Tangkap Mangsa

Minggu 28-07-2024,09:36 WIB
Reporter : Hendri Saputra
Editor : Heri Aprizal

BENGKULU, RAKYATBENGKULU.COM - Ribbon worms, atau cacing pita, termasuk ke dalam filum Nemertea (atau Nemertini). 

Ribbon Worm adalah invertebrata yang dikenal karena tubuh mereka yang panjang, pipih, dan berwarna cerah. 

Spesies ini sering ditemukan di berbagai habitat, mulai dari laut hingga air tawar dan daratan.

Ada beberapa fakta unik dari Ribbon Worm yang dirangkum rakyatbengkulu.com dari berbagai sumber antara lain:

BACA JUGA:Ekstrim! Olahan Nyale, Masakan dari Cacing Laut Khas Daerah Lombok

BACA JUGA:4 Hewan Ini Diketahui Miliki Manfaat untuk Perkebunan Kelapa Sawit

1. Proboscis yang Unik

Ribbon worms memiliki organ khusus yang disebut proboscis, yang bisa dilontarkan untuk menangkap mangsa. 

Proboscis panjangnya bisa mencapai beberapa kali panjang tubuh cacing tersebut dan sering kali memiliki struktur beracun untuk melumpuhkan mangsa.

2. Kemampuan Regenerasi

Ribbon worms memiliki kemampuan regenerasi yang luar biasa. 

BACA JUGA:Waspada, Ini 4 Hewan yang Bisa Menandakan Keberadaan Makhluk Halus

BACA JUGA:Kecerdasannya Mirip Manusia! Ini 7 Hewan Pintar yang Ada di Dunia

Mereka dapat memulihkan bagian tubuh yang hilang, dan beberapa spesies bahkan bisa meregenerasi seluruh tubuh dari potongan kecil.

3. Ukuran Bervariasi

Kategori :