- Minimalkan Penggunaan
Untuk pola makan yang sehat, batasi konsumsi makanan yang digoreng. Sebisa mungkin, pilih metode memasak yang lebih sehat yaitu seperti merebus, memanggang, atau mengukus.
BACA JUGA:4 Manfaat Menari Bagi Kesehatan, Termasuk Ampuh Hilangkan Stres
Dengan memperhatikan hal-hal tersebut, maka penggunaan minyak goreng dalam rumah tangga bisa dilakukan dengan lebih aman dan secara sehat.