Viralnya Plant-Based Diet: Manfaat dan Tips Menjalani Pola Makan Berbasis Tumbuhan

Minggu 20-10-2024,07:35 WIB
Reporter : Neni Anggraeni
Editor : Peri Haryadi

Makanan olahan sering bikin energi kita naik turun.
Tapi, dengan mengonsumsi makanan alami dan bernutrisi dari tumbuhan, tubuh kamu bakal mendapatkan sumber energi yang stabil sepanjang hari.

BACA JUGA:Makanan Pokok Selain Nasi, 8 Menu Olahan Kentang untuk Diet yang Sehat

BACA JUGA:Rahasia Sukses Diet: Tips dan Trik untuk Menurunkan Berat Badan dengan Intermittent Fasting

Tips Mudah Menjalani Plant-Based Diet

Buat kamu yang tertarik mencoba, jangan khawatir! Menjalani plant-based diet itu nggak harus ribet kok.

Berikut tips simpel buat kamu yang mau mulai:

1. Mulai Perlahan

Nggak perlu langsung full plant-based dalam sehari.
Kamu bisa mulai dengan menambah porsi sayur dan buah dalam menu harianmu.

Misalnya, satu kali makan dalam sehari berbasis tumbuhan, lalu perlahan-lahan tambah frekuensinya.

2. Eksperimen Resep Baru

Salah satu hal seru dari plant-based diet adalah kamu bisa eksplorasi berbagai jenis makanan dan resep baru.

Coba deh, cari resep-resep makanan plant-based yang viral di TikTok atau Instagram.

Selain enak, biasanya tampilannya juga estetik banget!

BACA JUGA:Diet Saat Puasa: Tips Mudah Menurunkan Berat Badan dan Tetap Sehat

BACA JUGA:Viral di Tiongkok! Ini Dia Metode Diet Ala Liu Yifei yang Bikin Penasaran

3. Simpan Snack Sehat

Kategori :