BACA JUGA:Rujak Aceh Ala Chef Devina Hermawan: Kesegaran dan Kenikmatan yang Menggugah Selera
BACA JUGA:6 Manfaat Konsumsi Tomat Setiap Hari untuk Kesehatan Tubuh
4. Kurangi Paparan Media Sosial
Kadang, sumber dari kebiasaan boros adalah terlalu seringnya kita melihat iklan atau promo dari media sosial.
Cobalah untuk membatasi penggunaan media sosial atau unfollow akun-akun yang sering bikin kamu tergoda belanja.
Tips Praktis:
Unfollow atau mute akun-akun belanja yang sering muncul di feed kamu.
Luangkan waktu buat detoks media sosial dan fokus pada aktivitas lain yang lebih bermanfaat.
Pasang reminder di handphone untuk membatasi waktu bermain media sosial.
BACA JUGA:Kenali Tanda-Tanda Kecemasan Sosial di Zaman Digital dan Cara Mengatasinya
BACA JUGA:Mengenal Quarter-Life Crisis dan Cara Ampuh Menghadapinya
5. Cari Kegiatan Pengganti untuk Mengalihkan Pikiran
Jika belanja sering jadi cara kamu buat ngilangin stres, cobalah temukan kegiatan lain yang bisa jadi alternatif.
Misalnya, olahraga, baca buku, atau coba hobi baru. Ini bisa jadi solusi yang lebih sehat dan nggak nguras kantong.
Tips Praktis:
Cari aktivitas yang bikin kamu senang tanpa harus belanja, seperti berkebun atau jalan-jalan santai.