10 Cara Sederhana Menata Meja Kerja agar Selalu Produktif

Senin 18-11-2024,06:12 WIB
Reporter : Neni Anggraeni
Editor : Febi Elmasdito

Gadget yang jarang digunakan.

7. Gunakan Alat Digital untuk Mengurangi Kertas

Di era digital, coba kurangi pemakaian kertas dengan memanfaatkan aplikasi. 

Ini nggak cuma bikin meja lebih rapi, tapi juga ramah lingkungan.

Aplikasi yang bisa dicoba:

Google Drive atau Dropbox untuk penyimpanan file.

Trello atau Notion untuk mencatat tugas dan ide.

BACA JUGA:9 Manfaat Bunga Rosella untuk Kesehatan, Termasuk Meningkatkan Kesehatan Jantung

BACA JUGA:8 Manfaat Luar Biasa Bunga Turi Untuk Kesehatan yang Jarang Diketahui

8. Siapkan Area Khusus untuk Barang Pribadi

Kadang barang pribadi seperti dompet atau kunci bikin meja jadi penuh. 

Sediakan wadah kecil atau sudut khusus untuk menyimpan barang-barang ini agar tetap rapi.

9. Hindari Meja yang Terlalu Penuh Gadget

Walaupun Kamu butuh gadget buat kerja, jangan biarkan meja penuh dengan perangkat yang nggak terpakai. 

Fokuskan hanya pada gadget yang benar-benar dibutuhkan, seperti laptop, mouse, dan smartphone.

10. Buat Kebiasaan Rapi Sebelum Pulang

Kategori :