3. Soy Bright Moisturizer
Jika kamu memiliki kulit kusam dan berjerawat, Soy Bright Moisturizer bisa menjadi solusi.
Dengan kandungan yang mendukung hidrasi dan membantu meredakan kemerahan akibat jerawat, pelembap ini hadir dalam tekstur gel-krim yang ringan.
Namun, produk ini memerlukan penggunaan rutin untuk memberikan hasil optimal, sehingga tidak cocok bagi yang mencari efek instan.
4. Skintific Gentle A-Retinol Moisturizer
Skintific Gentle A-Retinol adalah pilihan terbaik untuk melawan tanda-tanda penuaan dini.
BACA JUGA:Dihantam Ombak, Kapal Nelayan di Air Napal Karam, 1 Meninggal dan 4 Selamat
Pelembap ini membantu menjaga elastisitas kulit, mencegah kerutan, dan memberikan efek anti-aging yang nyata tanpa menyebabkan rasa perih atau iritasi berlebih.
Meski begitu, produk ini tidak disarankan untuk ibu hamil, menyusui, atau pemilik kulit sensitif.
5. Nuface Calendula Moisturizer
Bagi pemilik kulit kering dan berjerawat, Nuface Calendula Moisturizer adalah pilihan tepat.
Produk ini mampu melembapkan kulit secara intens sekaligus memberikan efek menenangkan untuk kulit yang kemerahan atau iritasi akibat jerawat.
6. OMG Pathenol + Ceramide Moisturizer
OMG Pathenol + Ceramide Moisturizer sangat cocok untuk kulit berminyak.