Jelajahi dunia baru tanpa harus keluar rumah.
AR dan VR bikin hiburan jadi lebih seru dan realistis.
Siap-siap terjun ke dunia virtual yang nggak ada batasnya!
BACA JUGA:Teknologi vs Malas: Rekomendasi Aplikasi Bikin Kamu Jadi Lebih Rajin
BACA JUGA:Teknologi Bikin Malas? Ini Tips dan Trik Memanfaatkannya agar Kamu Jadi Lebih Rajin
4. Kendaraan Listrik dan Berbasis AI
Tren kendaraan listrik makin kuat di 2025.
Bukan cuma ramah lingkungan, tapi juga dilengkapi teknologi berbasis AI yang bikin pengalaman berkendara lebih aman dan nyaman.
Beberapa fitur keren
Self-Driving Cars Mobil yang bisa nyetir sendiri.
Smart Navigation Peta yang belajar dari kebiasaanmu.
Charging Stations Terintegrasi Isi daya mobil lebih cepat dan praktis.
Kalau kamu pengen jadi bagian dari solusi lingkungan, kendaraan listrik adalah pilihan yang tepat buat dicoba tahun ini.
BACA JUGA:Samsung Galaxy S23: Teknologi Masa Depan dalam Smartphone Anda yang Wajib Dimiliki
BACA JUGA:Teknologi Kamera iPhone, Apakah Masih Akan Memimpin hingga Tahun 2025?
5. Wearable Tech yang Lebih Stylish