Nikmati prosesnya, bikin jadi gaya hidup. Dengan begitu, kamu lebih gampang konsisten dan nggak gampang menyerah. Kalau kamu konsisten mulai dari hal kecil, perubahan besar bakal datang sendiri. Siap mulai dari sekarang? « 123