HONDA

Wanita Juga Harus Tahu, Jangan Sampai Telat Ganti Oli untuk Kendaraan

Wanita Juga Harus Tahu, Jangan Sampai Telat Ganti Oli untuk Kendaraan

Jangan sampai telat ganti oli untuk kendaraan, wanita juga harus tahu.--dokumen/rakyatbengkulu.com

Oli yang sudah terlalu lama tidak diganti maka akan menyebabkan daya hantar panas oli berkurang. Jika daya hantarnya berkurang, penyebaran panas pada mesin menjadi tidak merata dan sempurna.

Saat Anda merasa motor menjadi terlalu panas saat digunakan, maka Anda harus segera melakukan ganti oli.

3. Volume oli mesin berkurang

Biasanya volume oli pada sebuah mesin motor dengan kapasitas 150cc, akan bervolume kurang lebih, 1 liter. Namun jika volume sudah terlihat berkurang dari batas normalnya, maka segera lakukan ganti oli.

Berkurangnya volume oli dapat terjadi tergantung dengan seberapa intens pemakaian motor.

BACA JUGA:Agar Terhindar dari Risiko Kerusakan, Inilah 10 Tips Merawat Kendaraan Saat Musim Hujan

4. Warna oli berubah menjadi hitam pekat

Oli mesin motor akan mudah berubah warnanya, jika terlalu sering terkena panas sehingga akan menyebabkan timbulnya kerak pada mesin. Hal itu terjadi dikarenakan proses pembakaran.

Jika oli motor Anda sudah terlihat seperti ini sebaiknya Anda segera untuk mengganti oli supaya menghindari turunnya daya pelumasan.

Oli yang baru diganti akan berwarna cokelat atau biru pekat, jika oli sudah terlalu lama tidak diganti warnanya akan berubah menjadi hitam.

Jika Anda tidak segera mengganti oli, mesin motor bisa menjadi cepat aus karena oli tidak lagi memiliki kinerja yang maksimal pada proses pembakaran.

BACA JUGA:Segera Kurangi Kecepatan! Berikut 10 Tips Aman Berkendaraan di Jalan Licin Saat Musim Hujan

Mengganti oli pada motor harus dilakukan secara rutin dan teratur. Hal ini berlaku untuk semua motor yang sering dipakai maupun yang jarang dipakai untuk menghindari kerusakan pada mesin.

Motor yang jarang bahkan cenderung tidak pernah dipakai juga tidak boleh dibiarkan begitu saja dikarenakan oli yang dibiarkan terlalu lama pada motor dapat menyatu dengan mesin hingga kering dan berkerak.

Jika hal ini terjadi, pada mesin motor sehingga tidak dapat bekerja dengan maksimal lagi.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: