HONDA

4 Destinasi Wisata Tersembunyi di Kota Kupang yang Belum Banyak Diketahui

4 Destinasi Wisata Tersembunyi di Kota Kupang yang Belum Banyak Diketahui

Belum banyak diketahui, ini dia 4 destinasi wisata tersembunyi di Kota Kupang.--Facebook/NTTKita

Air Terjun Oenesu ini merupakan tempat yang sempurna untuk bersantai, menjauhkan diri dari kebisingan kota, serta merasakan kedamaian alam.

BACA JUGA:Membludak! Ribuan Pengunjung Padati Wisata Pantai Jakat Kota Bengkulu saat Libur Tahun Baru 2024


Air Terjun Tesbatan ini merupakan tempat yang sempurna untuk berenang dan menikmati kesegaran airnya.--Facebook/PariwisataIndonesia

3. Air Terjun Tesbatan

Destinasi wisata Kupang berikutnya adalah Air Terjun Tesbatan yang merupakan destinasi wisata petualangan alam yang berada di Desa Oenoni.

Air Terjun Tesbatan ini merupakan salah satu yang terbesar di Kupang. Ketika mencapai lokasi Air Terjun Tesbatan ini, wisatawan akan disajikan pemandangan yang memanjakan mata.

Pada Air Terjun Tesbatan ini mempunyai 2 tingkat dengan ketinggian total mencapai sekitar 70 meter. Air Terjun Tesbatan ini merupakan tempat yang sempurna untuk berenang dan menikmati kesegaran airnya.

BACA JUGA:Diguyur Hujan Lebat, Pengunjung Wisata Sungai Trokon Curup Diperingatkan Bahaya Banjir Bandang


Goa Kristal ini ialah formasi kristal kalsit yang menghiasi pada dinding-dinding gua serta airnya yang sebening kristal.--Facebook/Barbequeberbagi

4. Goa Kristal

Selanjutnya Gua Kristal yang merupakan destinasi yang sangat unik di Kupang yang pas untuk para wisatawan yang hobi berpetualang. 

Lokasi Goa Kristal ini berada di Desa Bolok, Kupang Barat, yang istimewa dari Goa Kristal ini ialah formasi kristal kalsit yang menghiasi pada dinding-dinding gua serta airnya yang sebening kristal.

Pada saat tiba di goa Kristal ini, wisatawan akan sulit untuk menolak hasrat untuk berenang di air yang sangat jernih dan masih alami, goa Kristal ini mempunyai panjang koridor yang cukup besar untuk dijelajahi.

Nah itulah tadi 4 destinasi wisata tersembunyi di Kota Kupang yang belum banyak diketahui. Semoga informasi ini bermanfaat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: