HONDA

Luar Biasa, Ini Dia Sepeda Motor Honda Sonic 150R yang Semakin Keren dan Agresif

Luar Biasa, Ini Dia Sepeda Motor Honda Sonic 150R yang Semakin Keren dan Agresif

Sepeda Motor Honda Sonic 150R Semakin Keren dan Agresif--Instagram.com/ buana_motor

BENGKULU, RAKYATBENGKULU.COM - Sepeda mtor Honda Sonic 150R merupakan sepeda motor yang sengaja dikeluarkan Honda di pasar sepeda motor sport bebek kelas 150cc. 

Meskipun pada tahun sebelumnya pabrikan Honda telah mengeluarkan sepeda motor Honda 150cc yaitu Honda CS-1, namun faktanya kekuatan dari Honda CS-1 tidak mampu menandingi rivalnya. 

Karena hal itulah, pabrikan Honda kembali mengeluarkan varian motor terbarunya yaitu sepeda motor Honda Sonic 150R.

Untuk memberikan performa yang tangguh dan cepat, sepeda motor Honda Sonic 150R dilengkapi dengan mesin berkpasitas 149,16 cc yang telah dipadukan dengan Programmed Fuel Injection.

BACA JUGA:Tampil Beda! Ini 6 Kelebihan Sepeda Motor Honda ADV 160 2024 yang Wajib Diketahui

Sehingga dengan mesin ini sepeda motor Honda Sonic 150R mampu untuk menekan penggunaan bahan bakar serta menciptakan gas emisi yang ramah lingkungan.

Nah, selengkapnya Anda bisa membaca ulasan mengenai Honda Sonic 150R yang semakin keren dan agresif yang telah dirangkum rakyatbengkulu.com berikut ini.

1. Desain Stylish dan Modern

Sepeda motor Honda Sonic 150R memiliki desain body yang cukup stylish, dimana ada sebuah undukan pada body yang seakan memisahkan bodi dengan bagian cover mesinnya. 

BACA JUGA:Tampilan Lebih Elegan, Ini Kelebihan Sepeda Motor Honda Beat 2024 dengan Fitur yang Semakin Canggih

Dan untuk penggunaan jok, sepeda motor Honda Sonic 150R ini memiliki jok yang berukuran lebar dan empuk.

Pada bagian jok inilah yang merupakan salah satu kelebihan dari sepeda motor Honda Sonic 150R ini.

2. Dashboard Multifungsi dan Futuristik

Selain mengkonsep desain body secara futuristik, ternyata sepeda motor Honda Sonic 150R juga ingin mengeluarkan motor dengan desain futuristik. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: