Ampuh dan Anti Gagal, Ini Dia 9 Cara Memilih Semangka yang Manis dan Segar
9 cara memilih semangka yang manis dan segar dijamin ampuh dan anti gagal.--dokumen/rakyatbengkulu.com
Saat mencium semangka yang benar-benar matang, aroma manisnya akan terasa kuat dan menggoda.
Sebaliknya, ketika mencium semangka yang sudah lama akan merasakan aroma yang bau yang tidak sedap.
Mencium aroma semangka sebelum membelinya merupakan cara yang baik untuk memastikan kualitas semangka.
Nah, jika aroma semangka tidak sesuai dengan harapan, sebaiknya hindari membeli semangka tersebut.
BACA JUGA:Kamu Harus Tahu! 7 Buah Enak yang Bisa Turunkan Kolestrol secara Alami
Pilih semangka yang memiliki aroma segar dan manis untuk mendapatkan semangka yang matang dan berkualitas tinggi.
3. Perhatikan Jenis Semangka
Ada banyak jenis semangka yang dapat di pilih, masing-masing memiliki karakteristik dan rasa yang berbeda.
Beberapa jenis semangka yang populer adalah semangka tanpa biji, semangka kuning, dan semangka merah.
Semangka tanpa biji biasanya hanya memiliki biji kecil warna putih atau bahkan tidak ada sama sekali.
Memakan semangka tanpa biji biasanya lebih mudah, karena kita tidak perlu repot mengeluarkan bijinya.
Tekstur daging semangka tanpa biji juga cenderung lebih renyah dan segar.
BACA JUGA:Bisa Kurangi Tekanan Darah Tinggi, Ini Khasiat Buah Semangka untuk Kesehatan
Semangka kuning memiliki daging yang berwarna kuning cerah dengan rasa sedikit lebih manais.
Semangka kuning juga kaya akan vitamin A, C, dan antioksidan lainnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: