4 Resep Menu Sahur Sederhana yang Enak dan Praktis, Salah Satunya Cah Jamur Tiram
4 Resep Menu Sahur Sederhana yang Enak dan Praktis, Salah Satunya Tumis Buncis Ati Ampela --Instagram.com/ resep_sehari2
- Masukan bumbui lada, garam, saus tomat dan cabai, juga kecap manis bila Anda suka, lalu tunggu hingga air menyusut.
- Selanjutnya masukkan irisan seledri dan angkat, lalu sajikan dengan nasi panas.
BACA JUGA:Hidup Sehat Bersama Dr Zaidul Akbar : Resep Minuman Sehat untuk Berbuka Puasa
4. Tumis brokoli
Bahan:
- 1 bonggol brokoli, potong-potong.
- 1/2 buah wortel, potong-potong.
- 5 buah bakso, potong-potong.
Bumbu ulek:
- 3 siung bawang putih.
- 3 buah cabai rawit.
- Garam dan penyedap rasa secukupnya.
- 1 sdm saus tiram.
- Minyak untuk menumis.
- Air secukupnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: