Ide Menu MPASI untuk Bayi yang Sedang Tumbuh Gigi, Berikut Tipsnya
Ide Menu MPASI untuk Bayi yang Sedang Tumbuh Gigi, Berikut Tipsnya--Foto: Freepik.com/Freepik
BENGKULU, RAKYATBENGKULU.COM - Ide menu MPASI pada bayi yang dapat diberikan saat tumbuh gigi, berikut tipsnya, sehingga anak kamu tidak akan mogok makan dan tetap bisa menikmati lezatnya MPASI.
MPASI ini merupakan langkah kedua orang tua untuk menyiapkan kebutuhan makan anak anda selain ASI yang diberikan secara cuma-cuma oleh Tuhan untuk makan anak moms di rumah.
ASI atau air susu ibu ini merupakan anugrah yang diberikan oleh Tuhan kepada makhluk ciptaannya untuk dipersembahkan kepada keturunan mereka untuk bekal hidup dengan nutrisi terkandung dalamnya.
Itulah makanya penting sekali memberikan MPASI setelah 6 bulan ASI ekslusif pada bayi, yang kemudian dapat dilanjutkan melalui MPASI, selain itu perhatikan tekstur makanan pada bayi anda sesuai umur.
Untuk anak yang sedang mengalami tumbuh gigi biasanya lebih malas untuk makan MPASI sehingga moms perlu tips dan makanan yang sesuai dengan kondisi bayi tersebut.
Tumbuh gigi pada bayi dapat dilihat dari air liur atau ludahnya yang sering menetes, cara bayi dalam memainkan mulutnya juga menjadi tanda, selain itu kebiasaan sering mau menggigit moms.
Kebiasaan itu menandakan bayi moms sedang tumbuh gigi, untuk itu ada beberapa ide yang baik untuk menu MPASI saat bayi sedang berada di kondisi tumbuh gigi tersebut, berikut tipsnya:
1. Menu Kentang Sup
Kamu dapat membuat menu kentang sup yang bertekstur lembek sehingga bayi dalam kondisi tumbuh gigi dapat menikmati makanan sup kentang ini dengan baik.
BACA JUGA:7 Cara Ampuh Membasmi Tikus dari Atap Plafon, Gunakan Alat Ini!
Tentunya jangan memberikan serat dahulu, jangan biarkan dia memiliki upaya untuk mengunyah, karena bayi anda sedang mengalami sensitifitas dalam masa pertumbuhan gigi tersebut.
2. Creamy Sup Daging
Kamu dapat membuat sup daging yang creamy agar bayi tidak susah payah untuk memakan menu MPASI anda, sehingga lebih nikmat untuk mereka makan dengan kondisi tumbuh gigi.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: