HONDA

Yuk Belajar Membedakan, Ini 5 Beda Nyamuk Malaria dan DBD, Supaya Tidak Salah Penanganan

Yuk Belajar Membedakan, Ini 5 Beda Nyamuk Malaria dan DBD, Supaya Tidak Salah Penanganan

Yuk Belajar Membedakan, Ini 5 Beda Nyamuk Malaria dan DBD, Supaya Tidak Salah Penanganan--Facebook.com/RSHD Kota Bengkulu//

BENGKULU, RAKYATBENGKULU.COM - Meskipun keduanya merupakan penyakit yang ditularkan oleh nyamuk, malaria dan Demam Berdarah Dengue (DBD) disebabkan oleh parasit dan virus yang berbeda. 

Bahkan memiliki gejala dan cara penanganan yang berbeda pula. Supaya tidak salah penanganan kamu harus bisa membedakan mana nyamuk penyebab DBD dan malaria. Simak 5 beda nyamuk DBD dan Malaria. 

Nyamuk malaria adalah nyamuk yang bertindak sebagai vektor atau pembawa penyakit malaria. Nyamuk ini termasuk dalam genus Anopheles.

BACA JUGA:Judika Meriahkan HUT ke-144 Kota Curup, Pemkab Rejang Lebong Siapkan Acara Spektakuler

Dengan spesies tertentu seperti Anopheles gambiae, Anopheles funestus dan Anopheles stephensi yang dikenal sebagai vektor utama penyakit malaria di berbagai wilayah dunia. 

Nyamuk ini memperoleh parasit Plasmodium, yang merupakan penyebab penyakit malaria ketika menghisap darah dari manusia yang terinfeksi malaria. 

Selanjutnya, nyamuk ini dapat mentransmisikan parasit tersebut ke manusia lain saat menghisap darah.

BACA JUGA:Duh! Dapat Status Kabupaten Layak Anak Pratama, Tapi Marak Kasus Kekerasan Terhadap Anak di Rejang Lebong

Sedangkan nyamuk yang bertindak sebagai vektor atau pembawa virus Demam Berdarah Dengue (DBD) adalah nyamuk dari genus Aedes, khususnya Aedes aegypti dan Aedes albopictus. 

Kedua spesies nyamuk ini dikenal sebagai vektor utama penularan virus DBD kepada manusia. Nyamuk Aedes aegypti memiliki habitat yang lebih perkotaan.

Sementara Aedes albopictus cenderung ditemukan di wilayah pinggiran kota dan pedesaan. Berikut perbedaan antara kedua penyakit tersebut.

BACA JUGA:Waspada DBD di Rejang Lebong, Sudah 214 Kasus Dilaporkan Hingga April 2024

 

1. Penyebab

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: