HONDA

9 Manfaat Batang Pisang untuk Kesehatan, Tubuh Bebas Jerawat

9 Manfaat Batang Pisang untuk Kesehatan, Tubuh Bebas Jerawat

Jarang diketahui, inilah 9 manfaat batang pisang untuk kesehatan agar tubuh bebas jerawat. --Instagram.com/ maskotpetani

6. Membantu Mengobati Batu Ginjal

Batang pisang juga diketahui dapat membantu mengobati dan mencegah penyakit batu ginjal.

Batang pisang terdapat sifat diuretik yang mampu menghilangkan racun serta membersihkan saluran kemih.

Untuk memperoleh manfaat yang maksimal, kamu dapat mencampurkan batang pisang ini dengan kapulaga atau dengan perasan jeruk nipis.

7. Menurunkan Demam saat Nifas

Konsumsi batang pisang juga membantu menurunkan demam saat nifas.

Nifas adalah kondisi darah yang keluar dari rahim sesaat setelah melahirkan.

Saat mengalami nifas, sebagian besar perempuan akan merasa demam.

BACA JUGA:Miliki Kandungan Gizi Sangat Tinggi, Ini 13 Manfaat Kale untuk Kesehatan, Disebut Juga Kubis Keriting

Untuk menurunkan demam tersebut, kamu bisa memanfaatkan batang pisang dengan diolah menjadi jus atau makanan.

Bisa juga sebagai kompres, dengan cara memarut batang pisang lalu meletakkannya di atas dahi.

8. Mengobati Cacar Air

Manfaat batang pisang yang selanjutnya adalah bisa membantu mengobati cacar air.

Seperti diketahui bersama, penyakit cacar air akan dialami satu kali seumur hidup.

Jika kamu sudah pernah terkena cacar air, maka kemungkinan sangat minim terkena lagi.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: