HONDA

5 Rekomendasi AC Inverter Hemat Listrik, Harga Nggak Bikin Boncos

5 Rekomendasi AC Inverter Hemat Listrik, Harga Nggak Bikin Boncos

Harga nggak bikin boncos, 5 rekomendasi AC inverter hemat listrik.--freepik.com/ freepik

Dengan penggunaan AC inverter, kamu dapat menghemat hingga 30-40% dari total biaya listrik yang biasanya dikeluarkan untuk AC konvensional. 

Hal ini tentu saja menjadikan AC inverter menjadi pilihan bagi banyak orang yang ingin mengurangi biaya listrik.

3. Cepat Mendingin 

AC inverter tidak hanya hemat energi, namun dapat mencapai suhu ruangan yang diinginkan dengan cepat.

Dibanding AC konvensional, AC inverter menggunakan tarikan listrik awal yang besar, sehingga dapat membuat ruangan menjadi dingin lebih cepat.

Hal ini membuat pengguna merasa lebih nyaman dan tidak menunggu lama untuk mendapatkan udara ruangan yang segar.

BACA JUGA:3 Rekomendasi Merek AC Portable yang Hemat Listrik

4. Kompresor Berkualitas 

Setiap AC pasti memiliki kompresor, namun yang membedakan adalah teknologi kompresor yang digunakan dalamnya.

AC inverter menggunakan kompresor dengan teknologi canggih, sehingga dapat menjaga suhu ruangan stabil dan terjaga.

5. Operasi yang Lebih Senyap 

Dalam operasinya, AC inverter cenderung lebih tenang dibandingkan dengan AC konvensional.

Hal ini karena penggunaan kompresor berkualitas tinggi yang menghasilkan suara yang lebih rendah.

Ini membuat pengguna tidak merasa terganggu oleh suara bising dari AC saat beraktivitas, bahkan saat tidur.

BACA JUGA:Tanpa AC, 7 Tips Ruangan Tetap Sejuk di Tengah Cuaca Panas yang Melanda Indonesia

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: