BANNER KPU
HONDA

La Nina Tiba, Peternak Harus Waspada Penyakit pada Unggas! Begini Solusinya

La Nina Tiba, Peternak Harus Waspada Penyakit pada Unggas! Begini Solusinya

La Nina Tiba, Peternak Harus Waspada Penyakit pada Unggas! Begini Solusinya--badri/rakyatbengkulu.com

Gejalanya termasuk diare, kehilangan nafsu makan, dan penurunan produksi telur. 

Kebersihan kandang adalah kunci pencegahan. 

Pastikan kandang selalu bersih dan kering, dan gunakan obat coccidiostat sesuai dosis yang dianjurkan.

3. Newcastle Disease / Tetelo

Newcastle disease atau yang biasa disebut Tetelo adalah penyakit yang disebabkan oleh virus Avian Paramyxovirus. 

Penyakit ini menyerang sistem pernapasan, pencernaan, dan saraf. 

Gejala newcastle disease bervariasi, tergantung pada strain virus dan tingkat keparahan penyakit.  

Penyakit ini sangat menular dan dapat menyebabkan kematian pada ayam. 

Lalu gejalanya ngorok, mata berair, nafsu makan menurun, kaku, kejang-kejang.

Menghadapi La Nina ini, harus dipersiapkan oleh peternak unggas modern, baik skala besar maupun peternak unggas di pedesaan.

Jika tidak, risiko kematian unggas pada saat hujan berlebihan dan cuaca dingin lebih besar daripada El Nino atau kemarau panjang.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: