BANNER KPU
HONDA

Merusak Ginjal, 7 Daftar Makanan Tinggi Natrium yang Harus Dihindari Lansia

Merusak Ginjal, 7 Daftar Makanan Tinggi Natrium yang Harus Dihindari Lansia

7 daftar makanan tinggi natrium yang harus dihindari lansia lantaran dapat merusak ginjal.--freepik

BENGKULU, RAKYATBENGKULU.COM - Kandungan natrium yang berlebih dapat mempengaruhi fungsi organ ginjal.

Terutama bagi para lansia, penting untuk mengetahui daftar makanan tinggi natrium yang berisiko merusak organ ginjal. 

Perlu diketahui, kandungan natrium adalah semacam zat pendukung yang ada pada garam.

Oleh sebab itu, kandungan natrium erat kaitannya dengan garam.

Seperti diketahui bersama, tubuh memang memerlukan natrium untuk menyeimbangkan cairan.

BACA JUGA:Manfaat Luar Biasa Garam Bagi Kehidupan Manusia serta Efek Sampingnya

Dan jumlah natrium yang harus dipenuhi setiap harinya adalah 1.500 mg atau setara dengan satu sendok teh.

Namun, natrium juga dapat menjadi masalah ketika jumlahnya sudah melebihi batas asupan harian.

Pastinya kamu akan menemukan gejala-gejala yang timbul dan menganggu kesehatan tubuh.

Oleh sebab itu, bagi para lansia yang sudah menginjak usia 60 tahun perlu menghindari daftar makanan tinggi natrium. 

Nah, apa saja itu? Berikut ini merupakan daftar lengkap makanan tinggi natrium yang perlu kamu ketahui.

BACA JUGA:Ini Cara Mudah Menjaga Kesehatan Ginjal Tanpa Minum Obat

1. Makanan Kemasan Mie Instan

Mie instan merupakan makanan yang mengandung natrium tinggi yang pertama.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber