HONDA

5 Cara Mudah Mengatasi Insomnia, Tidur Rileks di Malam Hari

5 Cara Mudah Mengatasi Insomnia, Tidur Rileks di Malam Hari

Tidur rileks di malam hari, ini 5 cara mudah mengatasi insomnia.--freepik

BENGKULU, RAKYATBENGKULU.COM - Cara mudah mengatasi insomnia dengan beberapa hal yang bikin kamu rileks tidur di malam hari.

Simak ulasan selengkapnya dalam artikel di bawah ini yang telah dirangkum dari berbagai sumber.

Mengatasi insomnia atau susah tidur dapat dilakukan dengan berbagai cara alami dan melakukan beberapa perubahan gaya hidup.

Sulit tidur yang dialami dapat menjadi tanda gangguan tidur yang dapat memberi dampak negatif pada kesehatan fisik dan mental.

Oleh sebab itu, sangat penting untuk mengetahui  cara mengatasi insomnia agar rileks saat tidur di malam hari.

BACA JUGA:8 Manfaat Joging di Sore Hari, Salah Satunya Meningkatkan Kualitas Tidur

BACA JUGA:Gangguan Tidur hingga Pencernaan, Berikut Dampak Bila Berlebihan Mengonsumsi Minuman Kafein

Perlu diketahui, normalnya kita membutuhkan waktu tidur sekitar 10 hingga 20 menit.

Nah, jika seseorang membutuhkan waktu lebih lama daripada itu, maka bisa dipastikan sedang menunjukan pola tidur yang tidak sehat.

Agar dapat mencukupi kebutuhan tidur dengan tepat, simak beberapa informasi tentang cara mengatasi insomnia atau susah tdur melalui ulasan di bawah ini.

Cara Mudah Mengatasi Insomnia

Orang yang memerlukan waktu lebih lama tidur cenderung sangat rentan terhadap insomnia, yang merupakan salah satu gejala gangguan tidur

Jika kamu mengalami kesulitan tertidur, disarankan untuk dapat menerapkan beberapa tips agar rileks dan lebih cepat tidur berikut ini.

BACA JUGA:Tidur Lebih Nyenyak, 5 Manfaat Angkat Kaki ke Tembok Saat Gabut

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber