Hati-Hati, Ini 6 Dosa Orang Tua Pada Anak yang Sering Dilakukan Tanpa Sadar
Sering dilakukan tanpa sadar, ini 6 dosa orang tua pada anak.--freepik
BACA JUGA:5 Cara Merawat Kulit Wajah Agar Tetap Cantik dan Sehat, Jangan Lakukan Ini
2. Pilih Kasih Terhadap Anak
Terkadang, secara tak sadar para orang tua seringkali melakukan tindakan yang salah dan dosa besar pada anak seperti pilih kasih.
Orang tua yang memperlakukan anak dengan pilih kasih ternyata termasuk dosa besar.
Karena sikap pilih kasih orang tua terhadap anak akan menjadikan mental dan hatinya sedih dan kecewa.
3. Mengekang Kebebasan Anak
Merupakan fitrahnya seorang anak untuk mendapat kebebasan dalam menentukan pilihan.
Terlebih, jika seorang anak kecil yang memang memiliki hobi bermain.
BACA JUGA:9 Tips Mengajarkan Anak Memahami Aturan Tanpa Bentakan, Ortu Wajib Tahu!
BACA JUGA:Capaian Imunisasi Polio di Rejang Lebong 19,27 Persen, Total Target Mencapai 38.826 Anak
Jika orang tua sering mengekang anak dalam hal apapun, kondisi ini akan memberikan dampak buruk baginya.
Kendati demikian, bukan berarti juga jika orang tua harus lepas tangan dan tidak mengawasi anaknya.
4. Tidak Memberikan Pendidikan Kepada Anak
Selain memberi nafkah pada anak, kewajiban lainnya sebagai orang tua adalah memberikan pendidikan sesuai kemampuan.
Agar anak menjadi pintar dan cerdas, sudah sepatutnya orang tua memberikan pendidikan yang layak pada anak.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: berbagai sumber