6 Jenis Mikroorganisme yang Sering Digunakan dalam Budidaya Kelapa Sawit
Dalam budidaya kelapa sawit terdapat 6 jenis mikroorganisme yang sering digunakan.--Instagram.com//Masluklukaja
Mikroorganisme membantu tanaman menyerap nutrisi lebih efisien, sehingga mengurangi kebutuhan pupuk kimia.
BACA JUGA:Ini Dia Harga Jual Terbaru TBS Kelapa Sawit di Bengkulu yang Ditetapkan Dinas TPHP
BACA JUGA:Kecewa dengan Ayah Tiri, Pria di Bengkulu Tega Akhiri Hidupnya dengan Tojok Sawit
- Pertumbuhan dan Hasil Tanaman:
Penggunaan mikroorganisme dapat meningkatkan pertumbuhan tanaman dan hasil panen secara keseluruhan.
Penggunaan mikroorganisme dalam budidaya kelapa sawit adalah pendekatan yang berkelanjutan dan ramah lingkungan.
Yang dapat membantu meningkatkan produktivitas tanaman serta menjaga kesehatan ekosistem tanah.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: berbagai sumber