Budget 3 Jutaan? Ini 3 Pilihan iPhone Terbaik untuk Konten Creator Pemula
Butuh iPhone murah tapi berkualitas untuk jadi konten creator? Simak rekomendasi iP--instagram.com/appledesign
BACA JUGA:8 iPhone Terbaik Ditahun 2025 Cocok untuk Gamers, Anti Lag & Super Smooth
BACA JUGA:Daftar iPhone Base Model Terlaris Sejauh Ini, Apakah iPhone Kamu Salah Satunya?
Jadi, buat kamu yang baru mulai dan pengen beli iPhone dengan budget sekitar 3 juta, berikut adalah pilihan-pilihannya:
iPhone XR: Pilihan terbaik kalau budget kamu terbatas, masih dapat performa oke dan kamera yang cukup bagus.
iPhone XS: Pilihan buat kamu yang butuh sedikit upgrade dari iPhone XR dengan kualitas layar dan kamera yang lebih baik.
iPhone 11: Kalau kamu bisa tambah sedikit budget, iPhone 11 memberikan performa maksimal dengan kamera canggih dan lebih banyak fitur menarik.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: