Attitude Komunikasi, 7 Hal yang Bisa Membuat Lawan Bicara Hilang Respect dan Melukai Harga Diri
Attitude Komunikasi, 7 Hal yang Bisa Membuat Lawan Bicara Hilang Respect dan Melukai Harga Diri --freepik.com
Jika seseorang merasa Anda berbohong atau tidak transparan dalam komunikasi, mereka akan kehilangan respect.
Sekali rasa percaya itu hilang, sulit untuk memulihkannya.
BACA JUGA:Kenali 7 Tanda Pasangan Sudah Tidak Setia, Pernah Mengalami Salah Satunya?
BACA JUGA:Ingin Produktif Sepanjang Hari? Cobain 5 Jenis Sarapan dengan Menu Seimbang Berikut Ini
Sikap tidak jujur ini juga dapat merusak reputasi Anda dalam jangka panjang.
6. Mengkritik Tanpa Memberikan Solusi
Kritik memang penting, tetapi cara penyampaiannya harus diperhatikan.
Mengkritik tanpa menawarkan solusi, atau melakukannya di depan orang banyak, dapat membuat lawan bicara merasa direndahkan.
Hindari pula kritik yang bersifat pribadi karena ini bisa sangat menyakitkan dan membuat orang merasa dihina.
7. Tidak Konsisten dalam Komunikasi
Sikap plin-plan atau inkonsistensi dalam menyampaikan pesan juga dapat menurunkan rasa hormat.
BACA JUGA:Motif Keji Terungkap! FA Nekat Habisi Nenek dan Cucu di Karang Dapo
Misalnya, mengatakan sesuatu tetapi kemudian bertindak berbeda, atau memberikan informasi yang berubah-ubah.
Kesimpulan
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: