HONDA

7 Tanda Bergaul dengan Teman yang Salah, Segera Sadari!

7 Tanda Bergaul dengan Teman yang Salah, Segera Sadari!

7 Tanda Bergaul dengan Teman yang Salah, Segera Sadari!--freepik.com

RAKYATBENGKULU.COM - Pertemanan adalah bagian penting dalam kehidupan.

Teman yang baik dapat memberikan dukungan emosional, membangun rasa percaya diri, dan menemani dalam suka maupun duka. 

Namun, yang penting diketahui adalah tidak semua hubungan pertemanan membawa dampak positif. 

Terkadang, kita bisa terjebak dalam lingkungan pertemanan yang toksik tanpa menyadarinya.

Berikut adalah tanda yang menunjukkan Anda mungkin sedang bergaul dengan teman yang salah.

BACA JUGA:Keterlaluan! Sudah Diberi Tumpangan, Uang dan Motor Malah Dicuri Teman Sendiri

BACA JUGA:Percakapan yang Bermakna: 7 Tips Menjadi Teman Ngobrol yang Asyik

1. Merasa Tidak Dihargai

Salah satu tanda utama bahwa Anda berada di lingkungan pertemanan yang salah adalah merasa tidak dihargai.

Teman yang baik akan menghormati pendapat, perasaan, dan batasan Anda.

Jika teman Anda sering meremehkan, mengabaikan, atau bahkan mengejek, itu pertanda bahwa hubungan tersebut tidak sehat.

Tidak seharusnya Anda merasa rendah diri atau tidak penting di hadapan mereka.

2. Sering Dimanfaatkan

Teman sejati akan ada di sisi Anda di saat senang maupun susah.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: