SELUMA, rakyatbengkulu.disway.id - Harga Tandan Buah Segara (TBS) sawit di Kabupaten Seluma belum kunjung membaik. Masih di kisaran Rp 700/Kg sampai Rp 850/Kg di tingkat petani.
Sehingga membuat petani sawit semakin terpuruk. Data terhimpun, harga TBS di sejumlah pabrik CPO yang ada di Kabupaten Seluma per 12 Juli 2022, di PT. BSL 2 Rp 890/Kg, PT Bio Mitra Rp 975/Kg. Kemudian PT. PMS Rp 920/ Kg, PT. AIP Rp 1175/Kg. “Sampai saat ini belum ada perbaikan harga dari pabrik CPO. Sehingga kami toke bisa membeli ke petani tergantung dengan operasional di lapangan. BACA JUGA:Sawit jadi Bahasan Utama Dewan Seluma, Desak Kada Menghadap Presiden Berkisaran Rp 700/Kg hingga Rp 850/Kg,” sampai salah seorang toke sawit, Nizon. Salah satu petani sawit Desa Jenggalu, Tukiran mengatakan, jika dibandingkan dengan biaya perawatan dan operasionalnya tidak balik modal. Karena harga pupuk saja sudah Rp 800 ribu per sak. Belum biaya perawatan upah panen, upah angkutan dan lainnya. Namun jika tidak dipanen dikhawatirkan akan merusak tanaman lain akibat membusuk. “Harga sekarang Rp 800/Kg mas jual ke pengepul, harga turun terus. Pupuk saja tidak terbeli dan modal yang sudah dikeluarkan tidak balik,” ungkapnya. Nasib petani sawit yang sumber ekonomi tergantung sawit saat ini sangat krisis. Diperparah dengan harga sembilan bahan pokok (Sembako) naik semua. “Tidak tahu sekarang mau gimana, harga sawit murah, semua sembako naik,” ujarnya.(juu)Di Seluma, Harga Sawit Tertinggi Rp 850/Kg
Rabu 13-07-2022,08:50 WIB
Reporter : Ilham Juliandi
Editor : adminrakyatbengkulu2
Kategori :
Terkait
Senin 23-12-2024,08:15 WIB
Harga Tandan Buah Segar Kelapa Sawit di Bengkulu Utara Turun Menjelang Libur Natal
Senin 16-12-2024,06:31 WIB
Kecelakaan Tragis di Seluma, Sepeda Motor Diserempet Truk Paket JNT, Satu Korban Meninggal di Tempat
Minggu 15-12-2024,07:34 WIB
Jembatan Air Riak Siabun Masih Ditutup, Diprediksi Normal pada Senin
Sabtu 14-12-2024,09:22 WIB
BPDPKS Luncurkan Program Intensifikasi Perkebunan Kelapa Sawit di Bengkulu Utara
Minggu 08-12-2024,16:51 WIB
Harga TBS Kelapa Sawit di Bengkulu Utara Tembus Rp 3.100/Kg Jelang Akhir Tahun 2024
Terpopuler
Kamis 26-12-2024,17:32 WIB
Desa Mana yang Paling Untung dari Dana Desa 2025 di Raja Ampat Provinsi Papua Barat Daya? Cek Sekarang!
Kamis 26-12-2024,14:59 WIB
Port atau Flexible Charger Rusak? Ini Cara Mengatasinya dengan Mudah!
Kamis 26-12-2024,08:46 WIB
Budget Beli iPhone 4 Jutaan? Ini Pilihan Tepat untuk Kamu yang Ingin Upgrade!
Kamis 26-12-2024,10:14 WIB
Rekomendasi 5 iPhone dengan Baterai Paling Awet, Cocok Buat Kamu yang Anti Ngecas Terus
Kamis 26-12-2024,15:02 WIB
Wow, Ini 7 Alasan Suami saat Belanja Tidak Pernah Bertanya Harga, Bikin Istri Kesel!
Terkini
Kamis 26-12-2024,22:09 WIB
Kado Istimewa untuk Desa di Jayawijaya: Dana Desa 2025 Capai Rp260,1 Miliar, Berikut untuk Desa M-Z
Kamis 26-12-2024,22:06 WIB
Dana Desa 2025 Capai Rp260,1 Miliar: Kado Istimewa untuk Desa di Jayawijaya, untuk Desa A-M
Kamis 26-12-2024,22:05 WIB
Segini Uang Hasil Transaksi PSK di Kepahiang, Aksi Mahasiswi Jadi Mucikari Akhirnya Terbongkar
Kamis 26-12-2024,21:54 WIB
Aksi Bandit Curanmor di Masjid Jamik Gagal Berkat Kunci Ganda, Terekam CCTV
Kamis 26-12-2024,20:14 WIB