Kenali 4 Gejala Mata Lelah dan Cara Mengatasinya agar Tidak Mengalami Gangguan Pengelihatan

Jumat 13-10-2023,10:00 WIB
Reporter : Febi Elmasdito
Editor : Febi Elmasdito

BENGKULU, RAKYATBENGKULU.COM - Berikut ini adalah gejala dan tanda-tanda Anda mengalami mata lelah. Dan bagaimana cara mengatasinya agar pengelihatan tidak terganggu.

Mata lelah adalah salah satu gangguan yang dialami oleh mata akibat mata digunakan dalam jangka waktu yang lama tanpa dibawa beristirahat.

Pada dasarnya mata lelah ialah kondisi kelelahan yang dialami indera pengelihatan ini, sebab terus-menerus digunakan atau bekerja. 

Beberapa penyebab mata lelah ialah mata digunakan membaca dengan waktu yang terlalu lama, bermain handphone dan juga bekerja di depan komputer atau menghadap layar monitor dalam waktu lama.

BACA JUGA:Segarkan Mata Lewat Pemandangan Hijau Sawah Kemumu Bengkulu Utara, Bisa Nikmati Pemandangan Bukit Barisan

Selain itu, menyetir kendaraan dengan jarak tempuh yang jauh juga dapat membuat mata menjadi lelah.

Termasuk melihat secara terus-menerus dalam ruangan minim cahaya. Juga mata terpapar cahaya yang terlalu terang atau menyilaukan.

Adapun dampak mata lelah jika tidak segera diatasi yakni dapat membuat pengelihatan kabur, terdapat bayangan pada pengelihatan hingga menyebabkan mata minus.

Bahkan jika mata terus-terusan merasa lela, akan membuat syarat mata terganggu.

BACA JUGA:Jaga dan Rawat Mata Kamu, Bisa Kompres dengan Air Dingin atau Air Garam, Gunakan Pakai Kantung Bekas Teh

Nah, untuk itu Anda perlu mengenali gejala-gejala mata lelah agar dapat mengistirahatkan mata saat digunakan untuk bekerja.

Adapun gejala mata lelah yakni:

1. Mata terasa pedih, nyeri atau gatal.

2. Mata tereasa kering ataupun berair.

BACA JUGA:Begini Cara dan Syarat untuk Mendapatkan Kacamata Gratis Melalui BPJS Kesehatan

Kategori :