WOW! Ini 10 Manfaat Buah Belimbing, Si Buah Bintang Pengikat Radikal Bebas

Minggu 24-12-2023,10:18 WIB
Reporter : Rizky Nova Amelia
Editor : Heri Aprizal

Serat membantu mengurangi kadar kolesterol jahat (LDL) dalam darah dan antioksidan melindungi pembuluh darah dari kerusakan.

BACA JUGA:Mampu Atasi Hipertensi dan Mencegah Osteoporosis, Buah Merah Papua Mengandung Antioksidan

Sementara itu, kalium pada buah belimbing dapat membantu menjaga ritme jantung yang normal dan mengatur tekanan darah, sehingga mengurangi risiko penyakit kardiovaskular.

8. Memproduksi ASI Bagi Ibu Menyusui

Bagi ibu menyusui, buah belimbing dapat menjadi tambahan makanan yang baik untuk meningkatkan produksi ASI.

Kandungan air, nutrisi, dan elektrolit dalam buah tersebut dapat membantu menjaga keseimbangan cairan tubuh dan memberikan nutrisi penting kepada ibu menyusui.

BACA JUGA:Buah Langsat Cocok untuk yang Sedang Diet, Kaya akan Serat, Bisa Bantu Turunkan Demam

9. Menurunkan Kolesterol

Buah belimbing yang mengandung serat larut yang dapat membantu mengurangi kadar kolesterol jahat (LDL) dalam darah.

Serat larut berinteraksi dengan lemak dalam tubuh dan membantu menghilangkannya dari sistem pencernaan sebelum diserap oleh tubuh. Dengan mengonsumsi buah belimbing secara teratur, dapat membantu menjaga kadar kolesterol.

10. Mengobati Sariawan

Buah belimbing memiliki sifat anti jamur dan antivbakteri yang dapat membantu dalam proses pengobatan sariawan.

Kita bisa mengunyah irisan buah yang segar atau menggunakan jus buah belimbing sebagai obat kumur untuk membantu menyembuhkan sariawan dengan cepat.

Kategori :