Kecap manis
Garam
Penyedap rasa
BACA JUGA:Resep Kolak Pisang, Menu Favorit Keluarga untuk Berbuka Puasa
Cara membuat kering tempe pedas manis:
Tempe digoreng hingga benar-benar kering.
Haluskan semua bumbu, kemusian tumis hingga wangi, tambahkan lengkuas, serai, dan daun jeruk.
Beri bumbu dan tambahkan gula merah, masak hingga mengental.
Matikan api, kemudian masukkan tempe dan kacang lalu aduk hingga rata.
Tunggu benar-benar dingin dan kering tempe siap disimpan di dalam toples kedap udara.
2. Resep Kering Tempe dan Kentang Pedas
BACA JUGA:RESEP NUSANTARA: 6 Fakta Menarik Bubur Sumsum, Begini Cara Membuatnya
Resep kering tempe dan kentang pedas merupakan sajian yang juga lezat dan menggugah selera.
Cocok disajikan sebagai lauk tumpeng atau lauk nasi kuning dan resep ini telah mendapat rating tinggi dari para pengguna.
Untuk membuatnya, ikuti resep kering tempe berikut
Bahan: