Suara Terbanyak, Ini Caleg Berpeluang Jabat Unsur Pimpinan DPRD Mukomuko

Jumat 15-03-2024,18:13 WIB
Reporter : Peri Haryadi
Editor : Peri Haryadi

Berikut ini urutan perolehan suara Caleg Partai Golkar yang berhasil duduk di DPRD Kota Bengkulu.

BACA JUGA:BSI Griya X Citra Garden, Rumah Impian Aman dan Nyaman dengan Ekstra Fasilitas

Hanasrum - 3.071 suara, Caleg Dapil Mukomuko 2 : Air Dikit, Penarik, Selagan Raya, Teras Terunjam, Teramang Jaya,

Zamhari - 2.915 suara, Caleg Dapil Mukomuko 2 : Air Dikit, Penarik, Selagan Raya, Teras Terunjam, Teramang Jaya,

dr. Ferdy Jureli - 2.460 suara, Caleg Dapil Mukomuko 3 : Pondok Suguh, Ipuh, Sungai Rumbai, Malin Deman, Air Rami.

Hendra Gunawan, S.Pd, MM - 2.157 suara, Caleg Dapil Mukomuko 3 : Pondok Suguh, Ipuh, Sungai Rumbai, Malin Deman, Air Rami.

Karto - 1.950 suara, Caleg Dapil Mukomuko 1 : Air Manjuto, Kota Mukomuko, Lubuk Sanai, V Koto, XIV Koto.

BACA JUGA:Walaupun Haid Kamu Tetap Bisa dapat Pahala, Ini 10 Amalan Perempuan Saat Datang Bulan

Selanjutnya Jabatan Wakil Ketua I DPRD Kota Bengkulu diraih Partai Hati Nurani Rakyat (Hanura).

Meski cuma 3 kursi yang didapatkan Partai Hanura untuk DPRD Mukomuko, namun suara total diperoleh lebih unggul.

Partai Hanura total meraup 13.516 suara se-Kabupaten Mukomuko.

Caleg Partai Hanura yang berpeluang menjadi Wakil Ketua I DPRD Kota Bengkulu, Wisnu Hadi, SE.

Ia meraih 3.479 suara, merupakan Caleg Partai Haura dari Dapil Mukomuko 3: Ipuh, Air Rami, Malin Deman, Sungai Rumbai dan Pondok Suguh.

Ini urutan perolehan suara Caleg Partai Hanura yang berhasil duduk:

Wisnu Hadi, SE - 3.479 suara, Caleg Dapil Mukomuko 3 : Pondok Suguh, Ipuh, Sungai Rumbai, Malin Deman, Air Rami.

Alfian, SE - 1.999 suara, Caleg Dapil Mukomuko 1 : Air Manjuto, Kota Mukomuko, Lubuk Sanai, V Koto, XIV Koto.

Kategori :