3 Resep Hidangan Khas Daerah untuk Sahur, Dijamin Lezat dan Menggugah Selera

Senin 25-03-2024,11:28 WIB
Reporter : Rizky Nova Amelia
Editor : Heri Aprizal
3 Resep Hidangan Khas Daerah untuk Sahur, Dijamin Lezat dan Menggugah Selera

BENGKULU, RAKYATBENGKULU.COM - Makan sahur semangat dengan resep hidangan khas daerah untuk sahur yang menggugah selera.

Kamu yang sedang mencari inspirasi menu makan sahur yang menggugah selera? Tiga resep hidangan khas daerah untuk sahur ini dijamin lezat dan menggugah selera.

Berpuasa di bulan suci Ramadan merupakan kewajiban setiap umat Muslim. Kunci utama agar memiliki stamina yang terjaga sepanjang hari adalah memahami pentingnya makan sahur.

Saat makan sahur, konsumsi hidangan yang tidak hanya lezat dan bergizi, namun juga hidangan yang mampu menggugah selera agar semangat menjalani puasa.

BACA JUGA:Wajib Ada di Rumah, Ini Dia Resep 3 Jenis Kue Kering yang Ikonik Saat Lebaran

Untuk membantu kamu yang sedang mencari inspirasi menu sahur, dalam artikel ini akan berbagai 3 resep yang mengusung cita ras khas daerah dapat kamu jajal.

Pertama, resep empal gentong Corebon yang memiliki kelezatann daging yang empuk dan memanjakan lidah dengan tasa kuahnya yang khas.

Berikutnya, soto udang Medan yang memberikan sentuhan laut yang segar dan bumbu rempah yang memiliki cita rasa khas.

Sop dengkul Tasikmalaya berbahan dasar daging yang lembut dan gurihnya kuah yang menggoda  juga hadir sebagai pilihan.

Dengam menjajal hidangan- hidangan istimeawa tersebut, kamu dapat memberikan kelezatan dan kebahagiaan saat makan sahur.

BACA JUGA:Ampuh! 5 Tips Hilangkan Rasa Kantuk Setelah Santap Sahur di Bulan Ramadan

Berikut 3 resep hidangan dengan cita rasa khas daerah untuk sahur.

Empal gentong (Cirebon)

Bahan: 

- 300 gram daging sapi, potong dadu atau sesuai selera

Kategori :