4 Resep Menu Sahur Sederhana yang Enak dan Praktis, Salah Satunya Cah Jamur Tiram

Sabtu 06-04-2024,23:04 WIB
Reporter : Apriyan Doni
Editor : Febi Elmasdito

BENGKULU, RAKYATBENGKULU.COM - Berikut  4 Resep Menu Sahur Sederhana yang Enak dan Praktis, Salah Satunya Cah Jamur Tiram.

Puasa Ramadhan adalah salah satu ibadah yang wajib dijalankan oleh semua umat Islam.

Ibadah ini dilakukan selama satu bulan penuh, tujuannya yaitu untuk meningkatkan ketakwaan kepada Allah SWT.

Pada bulan yang penuh berkah inilah dinilai sangat istimewa, karena akan ada beberapa kegiatan ibadah yang perlu dilakukan pada bulan Ramadhan ini, seperti ibadah sholat tarawih, sahur, dan momentum buka puasa.

BACA JUGA:Dijamin Bikin Nagih! Resep Tekwan Lezat dan Kuahnya yang Mantap untuk Hidangan Lebaran

Bagi sebagian orang bangun sahur akan menjadi tantangan tersendiri, dan tak jarang ada orang yang telat untuk bangun sahur bahkan sampai tidak bangun.

Padahal sahur itu sangat penting, karena pada saat Anda tidak sahur, maka jumlah kalori yang masuk ke dalam tubuh akan semakin berkurang.

Hal tersebut juga dapat menyebabkan kadar gula dalam tubuh menjadi rendah, dan hasilnya tubuh pun akan terasa lemas dan mengalami pusing atau sakit kepala.

Dengan begitu maka sahur merupakan kegiatan yang paling penting untuk Anda jalankan ketika akan menjalani puasa.

BACA JUGA:Wow! Ini Dia 4 Resep Kue Kering Lebaran yang Paling Diminati

Nah, berikut ini ada beberapa resep menu santap sahur sederhana yang enak dan praktis.

1. Cah jamur tiram

Bahan:

- 250 gr jamur tiram.

- 2 batang daun bawang, potong-potong.

Kategori :