Mengatasi Batuk dan Pilek, Teh Rosella Mengandung Vitamin C dan Kalsium, Memberi Efek Antidepresan

Minggu 14-04-2024,11:58 WIB
Reporter : Ana Mariyohana
Editor : Ana Mariyohana

BACA JUGA:Kisah Ali Ashghar Putra Imam Hussein, Bayi yang Syahid pada Peristiwa Karbala

Bahkan saat kamu tengah diserang demam, bisa mengonsumsi teh rosellah untuk mengatasi ketidaknyamanan akibat demam.

 

9. Menjaga kesehatan mental

Kandungan flavonoid dalam rosella akan memberikan efek antidepresan. Dimana senyawa ini bekerja menenangkan sistem syaraf dan menurunkan kecemasan. Sehingga akan tercipta sensasi rileks pada pikiran maupun tubuh.

 

10. Menjaga kesehatan kulit

Sifat antiinflamasi dan antioksidan pada bunga rosella bisa membantu mengatasi masalah jerawat sekaligus meningkatkan kecerahan kulit.(**)

Kategori :