Sumber protein yang mudah diserap.
Juga sarat nutrisi bermanfaat, seperti vitamin B, selenium, dan vitamin A.
Sekalipun sumber protein, telur tetap memiliki kandungan kolesterol tinggi.
Satu butir telur bisa mengandung 187 mg kolesterol atau setara 62 persen jumlah kebutuhan kolesterol harian.
Jadi konsumsi telur wajib dibatasi. Makan telur maksimal 1 butir saja sehari.
BACA JUGA:Ampuh! Ini 10 Sayuran Penurun Kolesterol Paling Cepat
8. Susu dan Keju
Susu dan keju juga wajib dihindari penderita kolesterol.
Susu dan keju merupakan jenis makanan yang memiliki kandungan lemak jenuh tinggi.
Kalaupun ingin mengonsumsi susu dan keju sebaiknya pilih yang rendah lemak.
9. Jeroan
Jeroan juga memiliki kandungan kolesterol tinggi.
Jeroan merupakan makanan kaya akan kandungan zat besi dan memberikan manfaat bagi tubuh.
Namun, bagi penderita kolesterol tinggi wajib berhati-hati !
Konsumsi makanan jeroan jangan berlebihan.