- 4 lembar daun jeruk.
- 1 lembar daun kunyit.
- Garam secukupnya.
Bumbu halus:
BACA JUGA:5 Resep Masakan Sawi Putih yang Enak, Cocok Turunkan Kolesterol
- 5 siung bawang putih.
- 10 siung bawang merah.
- 5 buah cabai merah.
- 5 cm lengkuas.
- 1/2 biji pala.
- 1 sdm ketumbar.
Cara membuat:
- Tumis bumbu halus sampai harum, lalu masukkan semua bumbu kasar dan masak bumbu hingga matang.
- Kemudian tuang santan dan masukkan daging ayam, lalu aduk-aduk sampai rata dan masak hingga mendidih, kuah berkurang dan mengental.
- ila ayam sudah empuk, matang dan kuah berkurang banyak dan mengental, matikan api.
- Rendang ayam sudah siap sajikan.